Categories

Author: admin

Masyarakat

Hadiri 2 Pagelaran Wayang Kulit di Bobotsari, Bupati Tiwi Apresiasi Masyarakat Masih Lestarikan Budaya Lokal 

PURBALINGGA – Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi didampingi suami, Rizal Diansyah menghadiri 2 pagelaran wayang kulit di Kecamatan Bobotsari, Sabtu (20/7/2024) malam. Pagelaran antara lain diselenggarakan di Desa Banjarsari dan Desa Limbasari. Bupati Tiwi mengaku senang kedua lokasi pagelaran wayang kulit ini dipadati masyarakat yang…

Pemerintahan

Perpanjang MOU dengan Kejari Purbalingga, Bupati Tiwi : Minimalisasi Penyimpangan Penyelenggaraan Pemerintahan 

PURBALINGGA – Bupati Purbalingga bersama Kepala Kejaksaan Negeri Purbalingga kembali menandatangani Nota Kesepakatan Kerja Sama di Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara, Rabu (17/07/2024) di Operation Room (OR) Graha Adi Guna. Kerjasama ini merupakan perpanjangan kali ketiga yang dilakukan Pemkab Purbalingga bersama Kejari Purbalingga, mencakup…

Masyarakat, Wisata & Kuliner

FGS Masuk Karisma Event Nusantara (KEN) 2024, Bupati Tiwi Optimis Kunjungan Wisata di Purbalingga Meningkat 

PURBALINGGA – Festival Gunung Slamet (FGS) di objek wisata D’LAs Serang Purbalingga masuk dalam Karisma Event Nusantara (KEN) 2024 sebagai event daya tarik utama pariwisata Indonesia. Bupati Purbalingga, Dyah Hayuning Pratiwi optimis, dengan masuknya FGS dalam kalender wisata nasional ini akan semakin meningkatkan kunjungan wisata…