Bupati Tiwi Naikan Honor GTT dan PTT
PURBALINGGA – Honor Guru Tidak Tetap (GTT) dan Pegawai Tidak Tetap (PTT) di Kabupaten Purbalingga yang empat bulan terakhir belum dibayarkan, dipastikan akan dibayarkan rapel bulan ini. Selain itu besaran honor juga dipastikan naik. Hal itu dipastikan setelah perwakilan GTT dan PTT beraudensi dengan Bupati…
Bupati Tiwi Monitoring Uji Coba Pembelajaran Tatap Muka
PURBALINGGA – Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi (Tiwi) melakukan monitoring ke sekolah yang melaksanakan uji coba Pembelajaran Tatap Muka, Kamis (8/4). Salah satu yang dikunjungi yakni SMP Negeri 1 Purbalingga. Bupati menjelaskan, pada uji coba tahap pertama ini ada 5 sekolah yang ditunjuk Pemerintah Provinsi…
Bupati Tiwi Dukung Pembangunan Kampus UIN Saifuddin Zuhri di Purbalingga
PURBALINGGA – Bupati Purbalingga, Dyah Hayuning Pratiwi (Tiwi) mendukung pembangunan Universitas Islam Negeri (UIN) Saifuddin Zuhri (Saizu) yang rencananya akan dibangun dalam kurun waktu lima tahun di Purbalingga. Kampus UIN Saizu akan dibangun di lahan hibah milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Purbalingga di Kelurahan Karangsentul, Kecamatan…
Bu Tiwi Torehkan Sejarah Kemajuan Pendidikan, Hibahkan Tanah untuk UIN dan Rintis Poltekkes Muhammadiyah Purbalingga
PURBALINGGA – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Purbalingga di bawah kepemimpinan Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi atau akrab disapa Bu Tiwi menghibahkan aset tanahnya kepada Institut Agama Islam negeri (IAIN) Purwokerto, Jumat (25/9) di Pendopo Dipokusumo. Hibah tanah ini dalam rangka mendukung transformasi IAIN Purwokerto menjadi Universitas…
Error: No posts found.
Make sure this account has posts available on instagram.com.
Youtube
Kategori
- Ekonomi (111)
- Keagamaan (190)
- Kesehatan (114)
- Lingkungan (36)
- Masyarakat (822)
- Pemerintahan (449)
- Pendidikan (74)
- Uncategorized (12)
- Wisata & Kuliner (28)
Social Media