Categories

Category: Uncategorized

Uncategorized

3 Tahun Tiwi-Dono : Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Terus Meningkat 

PURBALINGGA – Pemerintah Kabupaten Purbalingga di bawah kepemimpinan Bupati Dyah Hayuning Pratiwi dan Wakil Bupati Sudono terus berusaha mempercepat pertumbuhan dan pemerataan ekonomi. Caranya, dengan mendorong simpul-simpul perekonomian utamanya industri pengolahan dan manufaktur, pertanian, perdagangan, jasa, pariwisata, UMKM dan ekonomi kreatif. “Semuanya dengan tetap berorientasi…

Masyarakat, Uncategorized

Tingkatkan Kinerja, Bupati Tiwi Wajibkan OPD Gunakan SRIKANDI 

PURBALINGGA – Pemkab Purbalingga baru saja meluncurkan implementasi aplikasi Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi (SRIKANDI). Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi mewajibkan agar seluruh organisasi perangkat daerah (OPD) di lingkungan Pemkab Purbalingga menindaklanjuti sistem ini penuh dengan komitmen. “Harapannya tentu ada kemudahan dalam proses surat menyurat…

Uncategorized

Upacara Hari Jadi Purbalingga ke-191 Kental Nuansa Jawa 

PURBALINGGA – Puncak peringatan hari jadi Kabupaten Purbalingga ke 191, berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Upacara yang dilaksanakan secara sederhana, namun tetap khidmat tanpa kehilangan makna. Digelar di halaman Pendopo Dipokusumo, seluruh peserta menggunakan pakaian adat jawa, termasuk bahasa yang digunakan. Bertindak sebagai pemimpin upacara adalah…

Uncategorized

2022, Tiwi Lombakan Inovasi OPD 

PURBALINGGA – Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi akan melombakan inovasi untuk seluruh OPD (Organisasi Perangkat Daerah) yang ada di lingkungan Pemkab (Pemerintah Kabupaten) Purbalingga. Hal tersebut disampaikan Tiwi, begitu dia disapa saat acara launching beberapa aplikasi  perdagangan yaitu SIAP (Sehat inovatif dan aman pakai) Qris…